Program PKSAForum Komunikasi Keluarga Anak dengan Kecacatan (FKKADK)

FKKADK adalah kumpulan keluarga yan memiliki anak cacat (baik fisik, mental, maupun fisik dan mental) yang bersepakat untuk bekerjasama dalam penanganan anak cacat dalam pengertian sebagai wadah atau berhimpunyya para keluargayang mempunyai anak cacat fisik maupun mental untuk meningkatkan kesejahteraan anak cacat.

Keanggotaan :
1. Anggota biasa yaitu semua keluarga yang di dalamnya terdapat anak dengan kecacatan secara otomatis
2. Anggota luar biasa yaitu tokoh masyarakatdan para professional yang memiliki kepedulian besar terhadap anak dengan kecacatan dan pengurus organisasi sosial yang menyelenggarakan pelayanan rehabilitasi sosialanak anak cacat.

Struktur Organisasi FKKADK
  1. Penasehat/ Pelindung : Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Kota Banda Aceh
  2. Ketua/wakil  : Joko Suherman
  3. Bendahara/wakil  : Riani Diningsih
  4. Pendamping (Dari Satuan Bakti Pekerja Sosial/ Sakti Peksos Kementrian Sosial RI)
  • Kartika Handayani, S. Sos
  • Febrina Adriyani, S. Sos
Share on :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
© Copyright We Are Not Alone 2012 - Some rights reserved | Powered by Blogger.com.
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Modified by Pirates Kidz